MAS GONDRONG DARI PAPUA YANG BELAJAR KOPERASI DI BMT MMD

Sebagaimana tekad kami, untuk bermanfaat bagi negara ini adalah menjadikan BMT MMD role model koperasi Syariah tingkat kota. Dan saat ini sudah banyak sekali individu, kelompok, Lembaga, organisasi profesi, organisasi social dan kemasyarakatan yang dating berkunjung, bediskusi, kemudian belajar, bahkan magang dalam beberapa hari untuk belajar bagaimana manajemen/pengelolaan koperasi Syariah. Mereka belajar dari nol bahkan dan BMT MMD dengan terbuka akan membuka kiat-kiat sukses membangun sebuah Lembaga keuangan Syariah yang selama ini BMT MMD jalankan.

Yaaa…mereka dari ujung Pulau di Indonesia seperti Papua yang rela merogoh koceng dalam-dalam tentunya untuk sebuah niatan belajar berkoperasi. Ada dari wilayah Sulawesi, Kalimantan, Nusa Tenggara, Sumatera, Jawa Barat, Banten, Jawa Tengah, DKI dan daerah lainnya seakan ingin mendukung tage line BMT MMD tahun ini, yakni DARI DEPOK UNTUK INDONESIA – SATU DASAWARSA DALAM PENGABDIAN

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

1 Comment